Alifa Raih Best of The Best Olimpiade Matematika dan Sains se-Indonesia | SEKOLAH RUJUKAN NASIONAL VERSI KEMDIKBUD

Alifa Raih Best of The Best Olimpiade Matematika dan Sains se-Indonesia
administrator website | Sunday, 08 October, 2017
Alifa Raih Best of The Best Olimpiade Matematika dan Sains se-Indonesia


Alifa, demikian panggilan siswa yang memiliki nama lengkap Alifia Batrisyia Nareswari, berhasil predikat "Best of The Best" dalam Olimpiade Matematika dan Sains Indonesia (OMSI) tingkat nasional yang diselenggarakan di Sidoarjo, Ahad, 8/10.

Alifa bersama rekannya Alifia Melanisa Azzahra, mengikuti babak final Olimpiade Matematika dan Sains Indonesia di Sidoarjo mewakili DIY. Alhamdulillah Alifa berhasil meraih predikat di atas Gold, yaitu Best of The Best. Sebuah pencapaian prestasi luar biasa dari siswa kelas  6 SD Muhammadiyah Sapen.
 
 
Other News
 
Tuesday, 31 December, 2019
Kontingen Sapen Bikin Masyarakat Yogyakarta Terpukau Karnaval Budaya Dakwah 2019
Peringatan Milad Muhammadiyah ke-107 yang dihelat Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Yogyakarta dalam bentuk Karnaval Budaya Dakwah berlangsung sangat meriah.Jalannya karnaval…
Monday, 02 April, 2018
Kelas Olahraga Sumbang Koleksi Prestasi Sapen
SD Muhammadiyah Sapen mengembangkan tiga ranah pendidikan dalam pembelajaran kepada siswa didiknya secara proporsional. Bukan hanya ranah kognitif, ranah psikomotorik dan…
Monday, 24 April, 2017
Raih Trophy Bupati Sleman Modal Berharga Tim Roket Air Sapen Jelang OLYQ di Bandung
Tim roket air Sapen kembali menunjukkan kedigdayaannya dalam ajang lomba roket air antarSD/MI Tingkat DIY yang dilangsungkan di Kompleks Perguruan…
Tuesday, 08 September, 2015
Tamu Yordania Ajari Muhadatsah Bahasa Arab
Sabtu, 5 September 2015, SD Muhammadiyah Sapen menerima dua orang tamu dari Yordania. Kedua tamu itu selain ingin bersilaturahim dan…
 
 
SAPEN RADIO




SAPEN RADIO MENGEDUKASI TIADA HENTI


 
Latest Agenda
 
 
Polling
Do you think this website has complete information?
Polling Result
Do Not Know
134
Less
200
Enough
143
Good
201
Excellent
1751
 
 
Comparative Study
 
 
Link

Visitor Count:
13.866.582