Berkurban di Saat Pandemi, Sapen Sebar 100 Hewan Kurban | SEKOLAH RUJUKAN NASIONAL VERSI KEMDIKBUD

Berkurban di Saat Pandemi, Sapen Sebar 100 Hewan Kurban
administrator website | Friday, 23 July, 2021
Berkurban di Saat Pandemi, Sapen Sebar 100 Hewan Kurban

Berkurban di saat pandemi, Idul Adha 1442 H, SD Muhammadiyah Sapen menyalurkan 90 ekor hewan kurban yang  terdiri dari 90 ekor kambing dan 10 ekor sapi.
Hewan-hewan kurban tersebut disalurkan ke masjid, sekolah, dan panti asuhan yang berada  di  wilayah Daerah Istinewa Yogyakarta dan luar DIY.

"Alhamdulillah, walaupun dalam kondisi pandemi, sekolah masih dapat berbagi hewan kurban dengan masyarakat di wilayah DIY", ungkap Agung Rahmanto.
Agung menjelaskan hewan-hewan kurban tersebut berasal dari warga sekolahnya, yaitu orangtua, guru, siswanya, dan karyawan.

"Pelaksanaan ibadah kurban di sekolahnya, selain sebagai  bentuk aplikasi pembelajaran agama Islam tentang kurban, juga sebagai salah satu  media pembentukan karakter berbagi dan peduli kepada anak-anak didik di lingkungan sekolahnya", tandasnya.
 
 
Berita Lainnya
 
Wednesday, 10 April, 2019
Tiga Professor Taiwan Belajar di Sapen
Suatu kebanggaan bagi civitas akademika SD Muhammadiyah Sapen mendapat kunjungan tiga profesor dari National Chiayu University, Taiwan. Ketiga profesor tersebut,…
Sunday, 03 November, 2019
Pesilat Sapen Raih Dua Perak Kejuaraan Pencaksilat Asia--Eropa di Bandung
Nayla Khairunnisa dan Kirana Isna Candradewi berhasil mempersembahkan dua medali perak dalam kejuaraan pencak silat yang diikuti negara-negara di kawasan…
Monday, 30 December, 2019
Olimpade Matematika dan Bahasa Inggris antarSD se-Jawa Sapen Borong 13 Medali
Tim Olimpiade SD Muhammadiyah Sapen berhasil membawa pulang tiga belas medali ajang Olompiade Matematika dan Bahasa Inggris \"Mathlete\" se-Jawa yang…
Sunday, 27 November, 2016
Mahasiswa Osaka City University Jepang "Belajar" di Sapen
Pagi hari, pukul 08.00, Selasa, 22/11, udara Kota Yogyakarta cerah dan sangat bersahabat. Sekumpulan siswa memegang bendera warna putih dengan…
 
 
SAPEN RADIO




SAPEN RADIO MENGEDUKASI TIADA HENTI


 
Agenda Terbaru
 
 
Polling
Menurut Anda apakah website ini mempunyai informasi yang lengkap?
Hasil Polling
Tidak Tahu
134
Kurang
200
Cukup
143
Bagus
201
Sempurna
1751
 
 
Studi Banding
 
 
Tautan

Jumlah Pengunjung:
13.930.154